Komunitas Pecinta Suluk (KUCLUK) - MJM Bersemangat - Abah Eko Wardoyo As-Syadzily - Motivation of Juharuddin Muhammad

Sabtu, 14 Maret 2015

SEKILAS TENTANG MJM_MANAGEMENT

9:06:00 PM Posted by M. Juharuddin Mutohar No comments

MJM_MANAGEMENT

MJM_Management didirikan oleh M. Juharuddin Mutohar (Master Joe). 
MJM_Management Membawahi 3 unit lembaga/wadah kegiatan :


1. CAHAYA FOUNDATION

Berawal dari kegemaran Master Joe mengikuti beragam kegiatan Organisasi dan kegiatan-kegiatan lintas alam, serta kepekaan sosial yang telah terlatih sejak kecil, prinsip memberi dan berbagi, prinsip berbuat baik pada sesama, menghormati dan memahami. Akhirnya timbullah niat untuk mendirikan sebuah wadah yang menaungi kegiatan pemberdayaan Sumber Daya Manusia dan Aktifitas-aktifitas Sosialnya, Atas Ijin Allah dengan tekad bulat niat semata-mata karena kebaikan (amar ma'ruf nahi munkar) akhirnya dibentuk dan didirikannya sebuah wadah bernama CAHAYA FOUNDATION = Adalah Lembaga Pelatihan Sumber Daya Manusia yang bergerak dibidang Training Motivasi dan Pengembangan Diri serta kegiatan sosial kemasyarakatan.
Adapun komunitas dibawah naungan Cahaya Foundation diantaranya:

a. Perpustakaan "CAHAYA" 

Adalah perpustakaan umum berbasis masyarakat, melayani peminjaman buku secara GRATIS kepada masyarakat dalam rangka menumbuhkan budaya membaca di tengah masyarakat. Dibuka setiap hari dari jam 08.00 s/d 21.00 WIB Untuk saat ini koleksi buku di Perpustakaan ‘CAHAYA’ mencapai 6.800 exemplar. Baik buku fiksi maupun non fiksi.

b. Play Group/PAUD "CAHAYA"

Adalah kelompok bermain anak-anak dengan memadukan metode pengembangan kreatif untuk anak usia dini, sekolah alam dan pemahaman secara menyeluruh terhadap anak baik kognitif, afektif maupun psikomotorik. Pendalaman bahasa dan seni secara terpadu dan terarah. Guru-guru muda yang kreatif, aktif dan inovatif.

c. Rumah Terapi "CAHAYA BAKTI HUSADA"

Adalah layanan terapi kesehatan untuk masyarakat, dengan beberapa metode terapan seperti: Akupungtur/akupresure, Totok darah/reflesi, Kiroppraksi/nakamura, Bekam/Al Hijamah, Bio Energi Listrik, Medan Elektro Magnetik, Gurah (Suara, Mata, Telinga), Reiki/penyaluran energi alam untuk kesehatan,  Resep tanaman obat/Herbal dan lain sebagainya.

d. Out Bound Team 'CF'

Adalah tim peduli anak dan remaja yang mengimplementasikan kegiatannya dalam bentuk out bound, pergerakan out bound team telah merambah ke masyarakat luas dan beberapa sekolah dasar dan menengah bahkan ke beberapa instansi swasta. Memberi sosialisasi melalui pergerakan out bound adalah cara yang unik dan menarik di ikuti oleh semua kalangan.
 
e. MATRIX Band

Adalah group band yang merupakan bagian dari keluarga besar Cahaya Foundation, Matrix Band selalu tampil dalam aksi sosial kemasyarakatan berupa panggung amal dan pergerakan pemuda peduli buku yang di gelar oleh Cahaya Foundation. Memberi semangat cinta dan kepedulian sesama melalui lagu-lagu ciptaannya. Matrix Band adalah inspirasi pemuda yang selalu berkarya dari hati.

f. Klinik Hipnoterapi
   
Klinik Hipnoterapi dengan motto ‘Kami Hadir Untuk Anda’. Memberi pelayanan hipnoterapi kepada masyarakat, baik hipnoterapi secara massal maupun individual. Memberi solusi atas permasalahan mental dan psikis, seperti: Menghentikan kecanduan merokok dan narkoba, Motivasi semangat hidup dan belajar, memancarkan aura kecantikan/inner beauty, menghentikan Phobia (Ketinggian, jarum, hewan, latah dll), Anastesia, Menghilangkan stres karena tekanan tertentu, ingin melupakan pacar, menanamkan mental dan keberanian (keberanian bersikap, menghadapi klien, berbicara di depan umum, negosiasi, argumentasi, presentasi, lelang dll), meningkatkan rasa percaya diri, memunculkan sikap harmonis, pribadi luhur, kharismatik, mudah bergaul dan bersosialisasi dll.


Adapun Jenis Training yang di tawarkan oleh Cahaya Foundation adalah:

¨       PUBLIC SEMINAR
¨       FIREWALK TRAINING
¨       OUTBOUND TRAINING
¨       PUBLIC SPEAKER
¨       ENTREPRENEURSHIP
¨       SELLING SKILL
¨       SALES MAGIC
¨       MARKETING REVOLUTION
¨       MLM REVOLUTION
¨       LEADERSHIP
¨       TRAIN FOR MOTIVATION
¨       HIPNOMOTIVASI FOR STUDENT
¨       BRAIN STIMULATION
¨       SMART TEACHING & FUN LEARNING
¨       HYPNO TEACHING FOR GREAT TEACHER
¨       CHARACTER BUILDING
¨       SPIRITUAL EMOTIONAL FREEDOM TECHNIQUE (SEFT)
¨       NEURO LANGUAGE PROGRAMMING (NLP REVOLUTION)
¨       DLL

2. Perguruan Supranatural, Tenaga Dalam dan Beladiri "PERSADADIRI CAHAYA KUSUMA"
     
     Walaupun sama-sama dibawah Naungan MJM_Management namun PCK merupakan satuan terpisah dengan CF. Tujuan di didirikannya Persadadiri Cahaya Kusuma berawal dari hobi 'Master Joe' yang sangat senang dengan spiritual, sejak Kecil 'Master Joe' sangat menyukai Metafisik/Supranatural dan ilmu beladiri baik beladiri tenaga luar maupun tenaga dalam, dan mulai mempelajarinya secara khusus sejak usia SMP sampai kini. Berawal dari beberapa teman dan kerabatnya yang belajar dengannya Master Joe Mulai mendirikan sebuah perguruan yang tidak hanya berbasis beladiri tenaga luar saja, namun kanuragan, Metafisik, Supranatural dan Tenaga Dalam. Liku-liku dan perjuangan mendirikan sebuah perguruan berbasis kanuragan tidaklah mudah, bahkan boleh dibilang sangat berat sekali. Namun dengan kegigihannya dibantu dengan murid-murid angakatan pertama (saat ini sudah menjadi para master) Persadadiri Cahaya Kusuma semakin berkibar dan dikenal banyak orang. 
     
Apa manfaat yang bisa di dapat di Perguruan Supranatural, Tenaga Dalam dan Beladiri 
" PERSADADIRI CAHAYA KUSUMA" :

- Persahabatan
- Ilmu beladiri Praktis/Beladiri Darurat yang diambil dari beberapa aliran beladiri
  (Pencak Silat, Karate, Kungfu (Wing Cun, Wushu & Taichi), Jujitsu, Judo, Gulat,Tinju dll)
- Pemahaman dan Penguasaan Supranatural dan Metafisik
- Pemahaman dan Penguasaan Tenaga Dalam
- Tehnik Chikung
- Ilmu Pernafasan, Yoga dan Meditasi 
- Permainan Alat (Ruyung, Tonfa, Toya, Pedang/Samurai dll)
- Reiki (Usui, Kundalini, Tummo, Fajra Aruna, Q-Rak, Shamballa, Ho) DLL
- dan banyak lagi keilmuan yang dipelajari yang tentunya tidak bisa disebutkan
   satu persatu.
       
(Wallahu a'lam.. Semua ilmu bersumber pada Azat Allah)



3. Rumah Terapi "CAHAYA BAKTI HUSADA"
 
Melayani Terapi Pengobatan Medis dan Non Medis. Tempat Praktek di Kampus Persadadiri Cahaya Kusuma : Jl. Raden Pintono Dusun Welang RT 01/RW 08 Desa Tunggulsari Kec. Brangsong Kab. Kendal - Jateng. Contact : 085642807677 Pin: 52859A89. 

Berdirinya Rumah Terapi adalah untuk memfasilitasi masyarakat untuk mendapatkan pelayanan terapi pengobatan alternatif dengan biaya yang sangat terjangkau bagi masyarakat. 

Tehnik Terapi dengan memadukan beberapa metode terapan seperti :

- Akupunktur & Akupresure
- Bekam /Al Hijamah
- Kiroppraksi & Nakamura
- Gurah (Suara, Telinga, Mata dll)
- Totok Darah dan Refleksi
- Aktifasi Otak Tengah/Stimulasi Otak
- MEM (Medan Elektro Magnetik)
- Pijat Bio Energi Listrik
- Penyaluran Energi Alam Semesta (Reiki)
- Hipnosis & Hipnotherapy
- Pelatihan Tanaman Obat 
- Terapi Sauna
- Terapi Air Berkhasiat
- Terapi Batu Hangat
- Tehnik Chikung
- Reiki (Penyaluran Energi Alam Semesta)
- DLL



Demikianlah Sub. Kegiatan dibawah Naungan MJM_Management. Mohon maaf bila kegiatan kami kurang lazim dan kurang berkenan. Namun Insaa Allah bermanfaat untuk sesama. 


Barakallah..



Kami Hadir Untuk Anda...!

Hubungi Kami di : Jl. Raden Pintono Dusun Welang RT 01/RW 08 Desa Tunggulsari Kec. Brangsong 51371 Kab. Kendal - Jateng. 

Contact       : 085642807677
Pin               : 52859A89. 

Facebook   : M Juharuddin Mutohar 
Twitter         : @Jauhar Uddin
Blogger       : http://joharudin2015.blogspot.com



M. Juharuddin Mutohar (Master Joe)
Coach 







0 komentar:

Posting Komentar